Senin, 06 Mei 2013

Bintang yang Meleleh

Akankah sebuah bintang meleleh dan membiaskan langit menjadi jingga?
Mungkin saja ya,
Maka senja akan meringis karena dia telah diduakan
Karena sejatinya jingga adalah milik senja dan hitam adalah milik malam
Tanpa aku, tanpa kamu.
Tanpa kata 'Kita'

Tidak ada komentar:

Posting Komentar