Jumat, 01 Mei 2015

Sungguh Aku Benci Memilih

Aku manusia yang terlalu serakah
Mengharapkan semua berjalan dengan sempurna
Tanpa ada yg direlakan, tanpa ada yg diutamakan

Sungguh benci untuk memilih
Karena aku benci untuk bertahan pada pilihan yg salah

Cukup.
Aku punya impian
Dan keduanya ada dalam barisan yang aku impikan
Keduanya adalah prioritas dalam waktu yang sama
Tapi aku ingin mewujudkan keduanya

Andai tak ada kalimat "HIDUP INI ADALAH PILIHAN"
Aku harap itu nyata.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar